Home » » Soal Essay Geografi X SMA by sacer

Soal Essay Geografi X SMA by sacer

Posted by CB Blogger

SOAL ESSAY GEOGRAFI
KELAS X
SEMESTER GANJIL

  1. Konsep geografi apakah yang dipakai dalam menentukan pusat gempa? 
  2. Apa yang dipelajari dalam objek material dalam ilmu geografi? 
  3.  Indonesia memiliki area hutan yang luas karena curah hujan yang tinggi. Prinsip geografi apa yang sesuai dengan pernyataan tersebut? 
  4. Bagaimana awal pembentukan tata surya menurut teori kabut nebula? 
  5. Apa yang disebut tata surya? 
  6. Sebutkan planet-planet yang termasuk ke dalam jenis planet dalam (inner planet)! 
  7. Bukti apa yang mendukung kebenaran teori apungan benua oleh Alfred Wegener? 
  8. Sebutkan lapisan-lapisan bumi! 
  9. Apa yang dimaksud dengan asteroid? 
  10. Apa yang dimaksud dengan satelit?



0 comments:

Post a Comment

Followers

Contributors

Powered by Blogger.
PopAds.net - The Best Popunder Adnetwork http://popcash.net/register/111416